Rabu, 11 Februari 2015

LAB 1.4 User dan Service Managament di Routerboard

User dan Service Managament di Routerboard


Assalamualaikum wr wb

kali ini saya akan memposting tentang user managament ( menambah user dan mengakses user hanya dengan IP address di laptop )  dan service managament ( Mengganti port telnet ) di routerboard 


Tujuan :

- Dapat mengetahui konfigurasi managament user di routerboard
- Dapat mengetahui konfigurasi service managament di routerboard


Perlengkapan :

Hardware :

- Kabel UTP
- Laptop/PC
RouterBoard MikroTik  RB751U-2HnD
- Kabel Power

Sofware :

- Winbox
- Putty


Langkah - Langkah :

1. Matikan Firewall dan semua antivirus di laptop anda



2. Disable adapter " Ethernet " dan " Wi-Fi " seperti di bawah ini 





3. Atur IP address sesuai keinginan kita




4. Buka winbox, connectkan dengan IP Address





5. Untuk merubah nama routerboard pilih " System " > " Identify "




6. Ganti nama routerboard sesuai dengan nama yang kita inginkan, jika nama nya sudah di ganti pilih " Apply " kemudian " Ok "




7. Nama berhasil di ganti




8. Untuk melakukan managament user pada routerboard pilih " System " > " User "




9. Untuk menambah user piih tanda " + "




10. Ini kotak untuk membuat user baru, isikan nama, group, dan passwordnya kemudian pilih " Apply " > " Ok "




11. Ini contoh user yang sudah berhasil dibuat




12. Klik 2 kali pada " admin " untuk mengakses menggunakan user " admin "



13. Atur IP Address untuk adminnya lalu pilih " Apply " dan " Ok "




14. Berhasil manmbahkan IP untuk " admin "




14. Buka kembali winbox, connect menggunakan user yang tadi dibuat




15. Berhasil masukkan dengan user yang tadi dibuat ( Ichsan )



16. Buka kembali winbox, connect dengan user " admin "



17. Terlihat disini tidak bisa masuk karena IP address laptop tidak sama dengan IP address " admin " di winbox



Ini IP address di laptop


ini IP address untuk user adminnya



18. Atur IP address di laptop menjadi sama dengan IP address user " admin "



19. Kalau sudah diatur IP nya, Buka kembali winbox masukkan dengan user " admin "



20. Berhasil masuk dengan menggunakan user " admin " karena IP yang dipakai di laptop/PC anda sama dengan IP user " admin "




21. Untuk melakukan managament service di routerboard pilih " IP " > " Service "



22. Gambar di bawah ini adalah service - service yang ada di routerboard



23. Ganti port telnet menjadi port 8080, kalau sudah diganti pilih " Apply " lalu " Ok "



24. Berhasil mengganti port telnet



25. Atur juga IP winbox nya, pilih winbox




26. Atur/tambah IP Address winbox yang hanya diizinkan untuk masuk ke winbox, atur sesusai dengan keinginan sendiri. Kalau sudah pilih " Apply " lalu " Ok "



27. Berhasil menambah IP pada winbox




28. Kita akan mencoba telnet yang tadi diubah port nya melalui CMD, pertama aktifkan dulu telnet di laptop/PC anda. Buka menu start > control panel > program and features




29. Pilih " Turn windows features on or off "




30. Beri tanda ceklis pada tulsan " Telnet Client " untuk mengaktifkan telnet pada windows




31. Jika telnet sudah diaktifkan buka CMD






32. Masukkan perintah " telnet <spasi> IP address nya)<spasi>( portnya ) " 
Contoh : " telnet 192.168.88.101 8080 "




33. Masuk dengan username yang admin



34. Berhasil masuk



35. Buka kembali winboxnya, pilih " connect " untuk memastikan apakah bisa akses dengan winbox atau tidak



36. Terlihat tidak bisa masuk karena IP address di laptop beda dengan IP di winbox yang tadi kita atur




IP Address di laptop


IP Address yang kita atur di winbox






Categories:

0 komentar:

Posting Komentar